Trik Profit 100% Lebih Sebelum Pembagian Dividen, kok bisa?
Cara mengincar dividen Dividen merupakan momen bagi hasil dari suatu emiten. Dividen merupakan salah satu cara untuk menarik pada investor untuk berinvestasi di emiten tersebut. Seperti investor jangka panjang yang biasanya mengincar capital gain...